PROFIL
A. MAKNA LOGO
a. Logo bergambar tangan berwarna hijau,
merupakan simbol sebuah Desa yang memiliki potensi SDM (Sumber Daya Manusia),
SDA (Sumber Daya Alam) maupun Sumber Daya Pariwisata yang melimpah untuk
dikelola sebaik-baiknya oleh BUMDesa menuju kemandirian Desa;
b. Logo
bergambar badan dan tangan berwarna merah, merupakan simbol semangat sinergitas antara Pemerintah Desa, BUMDesa dan warga
masyarakat Desa Sendang dalam memperjuangkan kedaulatan ekonomi Desa;
c. Logo bergambar
kepala berwarna kuning emas, merupakan simbol dari harapan BUM Desa untuk mewujudakan masyarakat
makmur;
B. TAGLINE
Subur Desane, Makmur Rakyate
B. Visi
Terwujudnya Desa Sendang menjadi daerah subur, mampu dalam pengelolaan potensi desa dan pembangunan berkelanjutan untuk mewujudkan masyarakat yang makmur"
C. Misi
1. Meningkatkan partisipasi bagi semua lapisan masyarakat dalam pembangunan
2. Mengembangkan Teknologi Informasi
3. Pembangunan infrastruktur, sarana dan prasarana desa
4. Mengembangkan seluruh potensi desa
5. Melestarikan kearifan lokal
6. Meningkatkan kualitas SDM masyarakat dan kesejahteraan masyarakat
7. Membangun kerjasama dan kemitraan strategis
Komentar
Posting Komentar